Contoh Percakapan Bahasa Inggris di Money Changer. komunikasi dalam bentuk percakapan bahasa inggris bisa terjadi dimana saja, contohnya di lokasi money changer atau tempat penukaran mata uang. Percakapan bahasa inggris yang melibatkan uang ini sering terjadi di tempat wisata, tempat pelayanan publik seperti bandara atau pelabuhan.
Contoh Percakapan Bahasa Inggris money changer 1
A: Good morning (Selamat pagi)
G: Good morning (Selamat pagi)
A: How can I help you, Sir? (Ada yang bisa saya bantu, Pak?)
G: I would like to change the money. (Saya ingin menukar uang)
A: Right Sir, Where are you from Sir? (Baik Pak, Bapak berasal dari mana?)
G: I am from Melbourne, Australia. (Saya dari Melbourne, Australia)
Baca juga: kosakata bahasa inggris tentang Bank
A: For AUD (Australian Dollar), $1 is Rp. 10.800,-. How many dollars would you like to change, Sir? (Untuk Australian Dollar, $1 adalah Rp. 10.800,- Berapa jumlah dollar yang Anda ingin tukar, Pak?) (
G: $600. Here is the money. ($600. Ini uangnya)
A: Well, wait moment, Sir. (Baik, tunggu sebentar, Pak)
Here is the total Rp. 10.800 x (times) $600 = Rp. 6.480.000,- (Totalnya adalah Rp. 10.800 dikali $600 adalah Rp. 6.480.000,-)
G: Thank you (Terima kasih)
A: You are welcome (Terima kasih kembali)
Contoh Percakapan Bahasa Inggris money changer 2
A: Good afternoon (Selamat sore)
G: Good afternoon (Selamat sore)
A: How may I assist you, Mam? (Ada yang bisa saya bantu, Bu?)
Baca juga: Percakapan bahasa inggris di bidang perbankan
G: I want to change the money. (Saya ingin menukar uang)
A: Yes Mam, where do you come from? (Iya Bu, Ibu berasal dari mana?)
G: I come from Netherland. (Saya berasal dari Belanda)
A: Alright. How many Euros would you like to change, Mam? (Baik. Berapa jumlah Euro yang ingin Ibu tukar?)
G: €950. Here is the money. (€950. Ini uangnya)
Baca juga: 10 idiom tentang uang
A: The total is Rp. 17.600 x (times) €950 = Rp. 16.720.000,- (Totalnya adalah Rp. 17.600 dikali €950, yaitu Rp. 16.720.000).
G: Alright. Thank you (Baik. Terima kasih)
A: You are welcome (Terima kasih kembali)
Masih belum bisa bahasa inggris?
Wajar saja karena banyak sebab. Yang pertama adalah karena kamu kurang terbiasa dengan bahasa inggris. Smartphone kamu saja masih berbahasa Indonesia. Sebab yang keduanya itu karena kamu adalah tipe gerak. Kamu tipe yang harus belajar dan dijelaskan langsung oleh guru secara fun dan sekaligus langsung praktik. Dan sebab yang terakhir adalah kamu takut mencoba ikut kursus bahasa inggris.
Kamu tidak salah. Banyak orang juga takut kursus bahasa inggris. Takut harganya mahal dan tidak sesuai hasil. Tidak berani membuat kesalahan saat belajar di tempat kursus yang ramai dan guru yang galak. Takut jadwal dan waktu luangmu yang tidak sesuai dan tidak cukup. Yang terakhir adalah kamu takut bosan dengan pembelajarannya.
Solusinya untuk bisa bahasa inggris adalah dibawah ini
- Pertama, ganti bahasa smartphone kamu menjadi English.
- Kedua, praktikkan percakapan Bahasa inggrismu secara rutin dengan teacher terbaik sebagai pemandu.
- Ketiga, ikut kursus bahasa inggris yang jadwalnya fleksibel tanpa takut hangus. Bisa memilih belajar secara virtual ZOOM langsung bersama teachernya dengan GARANSI 100% UANG KEMBALI untuk kepuasan belajar.
English Cafe Bali adalah lembaga profesional dalam program belajar Bahasa Inggris On-line dan langsung. Semua program Bahasa Inggris seperti IELTS/TOEFL Preparation, Speaking dan kelas percakapan, dan program spesial untuk karyawan dari berbagai bidang pekerjaan juga tersedia. Program terbaik dengan jadwal yang bisa sesuai permintaan untuk belajar Bahasa inggris bersama teacher terbaik dan terakreditasi. Ada TES BAHASA INGGRIS GRATIS juga lho!
Hubungi kami segera di WhatsApp, telepon 0361481910, atau Email ke [email protected] untuk ambil kelas Bahasa inggrismu sekarang. Dapatkan garansi 100% UANG KEMBALI jika kamu tidak puas dengan kualitas teacher, sistem pembelajaran dan platform kami. NO HURT FEELING GUARANTEED!